Kuliner
Rekomendasi Jajanan Unik di Kediri Yang Murah Abis!
Kota Kediri kerap dijadikan sebagai alternatif tujuan wisata bagi para pelancong. Terutama bagi para pelancong yang membawa uang pas atau sedang backpacker-an, Kota Kediri menjadi tujuan yang tepat lantaran banyaknya wisata maupun kuliner dengan harga yang ramah dikantong. Berikut beberapa rekomendasi jajanan unik di Kediri yang murah abis! Jenang Grendul Read more…